Berita
Rapat Kerja BEM Dan HMPS
Hari ini, 24 Januari 2026, Bagian Kemahasiswaan bersama BEM dan HMPS STIKES Panakkukang Makassar berkumpul dalam agenda Rapat Kerja Organisasi.
Bukan sekadar pertemuan, Raker ini adalah fondasi kami untuk:
Menjabarkan visi & misi menjadi aksi nyata.
Menyusun program kerja yang inovatif dan terukur.
Memantapkan pembagian tugas serta efisiensi anggaran.
Dengan pedoman yang matang, kami siap menjalankan satu periode ke depan dengan penuh tanggung jawab demi organisasi yang lebih efektif dan berdampak.
Prepare the plan, execute the mission! ????
Kembali